Masih Tersisakah Si Endemik Asal Bali Ini

Jalak bali (Leucopsar rothschildi) 
merupakan sejenis burung pengicau. Endemik Indonesia ini pertama kali di temukan pada tahun 1910 oleh seorang pakar hewan yang berkebangsaan Inggris bernama Walter Rothschild. Burung ini hanya dapat ditemukan dihabitat aslinya yaitu di hutan bagian barat Pulau bali


Penampilannya yang elok dan kicauannya yang indah membuat ia menjadi buruan para kolektor burung didunia, hal ini menyebabkan perburuan liar yang besar-besaran terhadap Jalak bali semakin banyak. Sehingga populasinya di habitatnya hanya tinggal beberapa, pemerintah indonesia pun bertindak tegas dengan membuat peraturan perundang-undangan, tentang penangkapan Burung Jalak bali secara liar dan ilegal. 








Gambar : http://id.wikipedia.org/wiki/Jalak_bali

Comments

Popular posts from this blog

Aku dan Spongebob

Kumpulan Kata Mutiara Unik dan Menarik #Part1

Pelajar Yang Berniaga